STUDILMU Career Advice - Pentingnya menjaga Hubungan Baik dengan Pelanggan

Pentingnya menjaga Hubungan Baik dengan Pelanggan


by STUDiLMU Editor
Posted on Jul 30, 2021

6. Perlakukan setiap pelanggan seperti seorang teman
Setiap pelanggan memiliki kebutuhan dan keinginan yang berbeda. Luangkan waktu untuk mengenal sifat setiap pelanggan Anda untuk melayani mereka dengan sebaik-baiknya. Hal ini dapat dilakukan tetapi jangan berlebihan ya! Ingat batas Anda sebagai seorang yang professional
 
7. Sabar
Pelanggan mungkin dapat berubah pikiran. Sepanjang proses tersebut, tetap sabar dan jangan gelisah dengan semua hal yang melibatkan Anda dengan pelanggan.

8. Dengarkan baik-baik
Benar-benar dengarkan pelanggan Anda ketika mereka mengekspresikan kebutuhan dan keinginan. Penuhi kebutuhan mereka dan atasi setiap kekhawatiran yang mereka ungkapkan. Ingat ide-ide yang mereka bagikan dan jadikan referensi nanti untuk membantu membangun hubungan.
 
9. Riset dan pelajari
Cari tahu semua yang Anda bisa tentang pelanggan Anda, Penelitian dan pengetahuan dapat membantu Anda memenuhi kebutuhan jangka pendek dan jangka panjang pelanggan dengan lebih baik.
 
Nah pastinya Anda sudah paham pentingnya mengembangkan hubungan dengan pelanggan ya, dari semua proses itu, nantinya akan tercipta sebuah loyalitas dari pelanggan. Yaitu dimana pelanggan akan melakukan pembelian ulang di toko Anda, karena mereka merasa toko/perusahaan Anda merupakan pilihan terbaik untuk membeli sebuah produk/layanan. Di bawah ini akan dijelaskan bagaimana cara menumbuhkan hubungan yang baik dengan pelanggan yang akan  menimbulkan loyalitas pelanggan: 
 
1. Mempertahankan pelanggan harus menjadi fokus utama rencana pemasaran Anda
Mempertahankan pelanggan harus menjadi salah satu prioritas utama Anda dalam mengembangkan dan meningkatkan hubungan pelanggan. Lebih mudah untuk mempertahankan pelanggan yang sudah ada daripada mencari pelanggan baru. Jika Anda menangani hubungan pelanggan Anda dengan benar, Anda tidak hanya dapat menjaga pelanggan Anda tetapi mendorong mereka untuk kembali lebih sering atau melakukan pembelian dengan jumlah yang lebih besar.
 
2. Mempersonalisasi hubungan melalui komunikasi yang disesuaikan
Komunikasi dengan pelanggan Anda harus lebih dari sekedar menyapa lewat e-mail untuk menyampaikan promo yang sedang berjalan. Gunakan analisis pelanggan untuk memahami bagaimana Anda dapat menyesuaikan dan mempersonalisasi pesan Anda.
 
Dengan analisis, Anda dapat menggunakan database untuk mencari tahu produk atau layanan apa yang mungkin diminati pelanggan. Kemudian, Anda dapat memberi tahu mereka untuk penawaran khusus yang relevan pada produk terkait.
 
Bukan hanya itu saja, hal-hal seperti membuka pembicaraan dengan pelanggan seperti mengucapkan Selamat Ulang Tahun ataupun mengucapkan Semoga Cepat Sembuh dari penyakitnya dapat membuat pelanggan merasa bahwa Anda ingin meningkatkan hubungan yang baik kepada pelanggan, karena ucapan-ucapan seperti itu terdengar lebih tulus dan dapat diterima oleh pelanggan. 
Featured Career Advices

Rahasia Sukses Wawancara Kerja: Pertanyaan yang Paling Sering Ditanyakan

Rahasia Sukses Wawancara Kerja: Pertanyaan yang Paling Sering Ditanyakan

Rahasia Sukses Wawancara Kerja: Pertanyaan yang Paling Sering Ditanyakan

Rahasia Sukses Wawancara Kerja: Pertanyaan yang Paling Sering Ditanyakan

Menggunakan Media Sosial untuk Meningkatkan Brand Awareness

Menggunakan Media Sosial untuk Meningkatkan Brand Awareness

Menggunakan Media Sosial untuk Meningkatkan Brand Awareness

Menggunakan Media Sosial untuk Meningkatkan Brand Awareness

Cara Mengatasi Overthinking untuk Tetap Produktif

Cara Mengatasi Overthinking untuk Tetap Produktif

Cara Mengatasi Overthinking untuk Tetap Produktif

Cara Mengatasi Overthinking untuk Tetap Produktif

Mengatasi “Quarter-Life Crisis”: Langkah Menuju Karier Impian

Mengatasi “Quarter-Life Crisis”: Langkah Menuju Karier Impian

Mengatasi “Quarter-Life Crisis”: Langkah Menuju Karier Impian

Mengatasi “Quarter-Life Crisis”: Langkah Menuju Karier Impian

Bagaimana ChatGPT dan AI Mengubah Cara Kita Bekerja?

Bagaimana ChatGPT dan AI Mengubah Cara Kita Bekerja?

Bagaimana ChatGPT dan AI Mengubah Cara Kita Bekerja?

Bagaimana ChatGPT dan AI Mengubah Cara Kita Bekerja?

5 Langkah Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis di Tempat Kerja

5 Langkah Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis di Tempat Kerja

5 Langkah Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis di Tempat Kerja

5 Langkah Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis di Tempat Kerja

Bagaimana Mengatasi Deadline Ketat Tanpa Stres Berlebihan

Bagaimana Mengatasi Deadline Ketat Tanpa Stres Berlebihan

Bagaimana Mengatasi Deadline Ketat Tanpa Stres Berlebihan

Bagaimana Mengatasi Deadline Ketat Tanpa Stres Berlebihan

Kenali Demensia Alzheimer Sejak Dini

Kenali Demensia Alzheimer Sejak Dini