STUDILMU Career Advice - Presentasi Dengan Menggunakan Teknik Storytelling

Presentasi Dengan Menggunakan Teknik Storytelling


by STUDiLMU Editor
Posted on Apr 06, 2022

Storytelling atau kemampuan bercerita dapat dikatakan sebagai seni atau teknik berkomunikasi. Manusia sudah terbiasa berkomunikasi dengan cara bercerita dari zaman dahulu kala. Dan ini menjadi bentuk transfer ilmu pengetahuan paling konvensional dan sederhana namun tetap efektif untuk digunakan hingga saat ini. Itulah mengapa teknik storytelling atau teknik bercerita dinyatakan sebagai teknik yang baik dalam hal presentasi.

 

Terkait dengan presentasi, sangat mungkin dikatakan bahwa presentasi dapat dinyatakan sukses atau berhasil dari seberapa besarnya presentasi tersebut dipengaruhi teknik storytelling yang diterapkan. Para peserta presentasi pastinya memiliki bermacam-macam sifat dan latar belakang dan mereka cenderung tertarik pada pembicara atau storyteller yang dapat bersikap dinamis serta mampu menyajikan informasi atau membawakan presentasi dengan antusiasme yang tinggi. Namun hal penting lainnya yang dapat membuat para peserta tertarik untuk mendengarkan dan memperhatikan pembicara atau pembawa presentasi adalah gaya bercerita dan karakter seseorang dalam membawakan presentasi tersebut.

 

Gaya bercerita dan karakter seseorang yang terkesan santai dan ditambah dengan beberapa anekdot yang relevan dengan keseharian namun tetap serius biasanya menjadi gaya bercerita andalan dan terbaik dalam membawakan presentasi hingga saat ini. Mengapa demikian? Karena dengan gaya bercerita tersebut dapat membuat pesan atau materi yang disampaikan menjadi terasa lebih hidup, para peserta lebih mudah memahaminya karena penyampaiannya lebih mudah diterima dan lebih mudah untuk diingat. Dengan gaya bercerita tersebut itu pula dapat membuat para audiens lebih merasa tertarik dan dapat membuat mereka terhanyut dan fokus dalam presentasi tersebut.

Halaman Sebelumnya 123
Featured Career Advices

Pelatihan Berkualitas, Beragam, dan Mudah dipelajari Bersama STUDiLMU

Intip STUDiLMU sebagai Lembaga Pelatihan di Prakerja, Yuk!

Apa Kata Mereka tentang Pelatihan Prakerja di STUDiLMU

Penyebab Gagalnya Onboarding Karyawan

Penyebab Gagalnya Onboarding Karyawan

Penyebab Gagalnya Onboarding Karyawan

Perubahan dan Strategi untuk Agile Leadership di Era yang Terus Berubah

Perubahan dan Strategi untuk Agile Leadership di Era yang Terus Berubah

Perubahan dan Strategi untuk Agile Leadership di Era yang Terus Berubah

Perubahan dan Strategi untuk Agile Leadership di Era yang Terus Berubah

Prinsip-Prinsip Agile Leadership

Prinsip-Prinsip Agile Leadership

Microsoft Teams untuk Berkolaborasi Digital

Microsoft Teams untuk Berkolaborasi Digital

Melakukan Rapat Virtual dengan Microsoft Teams

Melakukan Rapat Virtual dengan Microsoft Teams

Tips menjalin relasi dengan banyak orang di LinkedIn Group

Tips menjalin relasi dengan banyak orang di LinkedIn Group

Ide Konten yang Menginspirasi untuk Halaman LinkedIn Anda

Ide Konten yang Menginspirasi untuk Halaman LinkedIn Anda

Tips Membuat Artikel di LinkedIn

Tips Membuat Artikel di LinkedIn

Optimalisasi Kinerja Komputer/Laptop dengan Defragment dan Clear Temp Folders

Strategi yang Tepat untuk Pengambilan Barang (Picking) di Warehouse

Proses-Proses dalam Warehouse Management

Mengoptimalkan Fungsi Warehouse

Mengoptimalkan Fungsi Warehouse

Mengenal Warehouse Management System

Jenis-Jenis Warehouse

Jenis-Jenis Warehouse