Kelas Online: Quality Management - STUDILMU Online Workshop

ONLINE WORKSHOP

 Bahasa Indonesia
 Quality Management



Instructed by: Widianto Iswanto, S.T.

Tentang Online Workshop Ini

Tidak mudah membuat sebuah produk atau service mempunyai kualitas yang baik, tetapi akan lebih sulit untuk membuat produk atau service dengan kualitas yang lebih baik lagi. Dan yang paling sulit adalah mempertahankan kualitas produk atau service tersebut untuk tetap baik.

Kualitas produk atau service yang Anda ciptakan, akan jauh lebih lama diingat orang dibandingkan dengan harga produk atau service yang Anda berikan. Oleh karena itu, tidak ada jalan lain selain membuat produk dan service mempunyai kualitas yang baik, kemudian di-improve untuk kualitas yang lebih baik dan dijaga untuk selalu memiliki kualitas yang tetap baik.

Tujuan umum dari kelas online ini adalah untuk membuat produk atau service yang dihasilkan memiliki kualitas yang baik, dan meningkatkan kualitas produk atau service tersebut agar lebih baik dan mempertahankan kualitas tersebut agar tetap baik.

 

*Nilai investasi belum termasuk PPN


APA PERSYARATAN MENGIKUTI KURSUS INI?

⠀⠀ Tidak ada


APA YANG SAYA DAPATKAN DARI KURSUS INI?
  • ⠀⠀⠀Menyebutkan definisi Quality Management
  • ⠀⠀⠀Menyebutkan tujuan Quality Management
  • ⠀⠀⠀Menyebutkan keuntungan-keuntungan menjalankan Quality Management
  • ⠀⠀⠀Menjelaskan proses-proses yang terdapat pada Quality Management
  • ⠀⠀⠀Menjelaskan komponen yang perlu diperhatikan dalam Quality Planning
  • ⠀⠀⠀Menjelaskan beberapa tools yang sering dipakai dalam Quality Control
  • ⠀⠀⠀Menjelaskan tahapan yang terdapat pada Quality Assurance
  • ⠀⠀⠀Menjelaskan beberapa metode yang dapat dipakai dalam Quality Improvement
  • ⠀⠀⠀Menjelaskan penerapan salah satu implementasi Quality Management (DMAIC)
SIAPA YANG MENJADI TARGET AUDIENS KURSUS INI?
  • ⠀⠀⠀Quality Control Staff, Quality Assurance Staff, Supervisor/Team Leader, dan Manager
  • ⠀⠀⠀Staff dan personil dari divisi lain yang berhubungan untuk meningkatkan dan mempertahankan kualitas produk atau service
  • ⠀⠀⠀Setiap orang yang ingin meningkatkan kualitas produk atau service dan mempertahakan kualitasnya tetap baik

Kurikulum

Section 1 : Quality Management Definition and Process
Lecture 1 : What is Quality Management
00:04:28
Lecture 2 : Quality Planning and Quality Control
00:04:25
Lecture 3 : Worksheet: Quality Planning
Lecture 4 : Quality Control (Part 1)
00:04:58
Lecture 5 : Video: 7 Quality Control Tools
Lecture 6 : Quality Control (Part 2)
00:04:28
: Quality Management Definition and Process
Section 2 : Quality Assurance and Quality Improvement
Lecture 1 : Quality Assurance
00:04:27
Lecture 2 : Artikel: Pertanyaan Untuk Mendapatkan Umpan Balik Tentang Kualitas Produk
Lecture 3 : Video: Quality Planning vs Quality Assurance vs Quality Control
Lecture 4 : Quality Improvement
00:03:38
Lecture 5 : Video: Quality Improvement
Lecture 6 : Quality Improvement Methods (Part 1)
00:03:47
Lecture 7 : Video: Lean Production
Lecture 8 : Worksheet: PDSA untuk Quality Improvement
Lecture 9 : Quality Improvement Methods (Part 2)
00:04:10
Lecture 10 : Artikel: Seven Basic Tools and PDCA Cycle That Can Improve Quality
: Quality Assurance and Quality Improvement
Section 3 : Quality Management Implementation
Lecture 1 : Quality Management Implementation: DMAIC (DEFINE)
00:04:39
Lecture 2 : Quality Management Implementation: DMAIC (MEASURE)
00:04:38
Lecture 3 : Quality Management Implementation: DMAIC (ANALYZE)
00:03:10
Lecture 4 : Video: The 5 Whys Explained (Root Cause Analysis)
Lecture 5 : Quality Management Implementation: DMAIC (IMPROVE)
00:02:45
Lecture 6 : Quality Management Implementation: DMAIC (CONTROL)
00:05:22
Lecture 7 : Video: DMAIC Process Explained with Example
Lecture 8 : Worksheet: Penerapan Quality Improvement (DMAIC)
Lecture 9 : Summary Card: Quality Management
Lecture 10 : Worksheet: Form Tindak Lanjut Implementasi
: Quality Management Implementation
Section 4 : Final Test
: Final Test

Latar Belakang Instruktur

Studilmu Instructor

Widianto Iswanto, S.T.

Widianto adalah lulusan Executive Class National University of Singapore dan Sarjana Teknik dari Universitas Indonesia. Pengalaman beliau sebagai Director of Engineering, R&D, QC and Business Process Management di PT Griya Miesejati (Bakmi GM Restaurant Chain) serta Supply Chain Director dan Manufacturing & RnD Director di PT Sanghiang Perkasa Kalbe Nutritionals (Kalbe Farma) telah membuatnya ahli di bidang operation, manufacturing, dan leadership. Sebelumnya, Widianto juga berpengalaman sebagai manager dan internal konsultan di PT Astra International Tbk bagi Astra group. Beliau sebagai internal konsultan bagi beberapa perusahaan dalam naungan Astra group dan juga membawakan pelatihan Toyota Production System, Consulting Skills, serta beberapa pelatihan mandatory di Astra Group.

 

Widianto juga sering diundang menjadi dosen tamu di Universitas Indonesia, Universitas Widyatama, dan beberapa universitas lainnya. Keahlian beliau dalam operation & productivity management juga membuatnya dipercaya sebagai pengajar dalam topik-topik Business Process Reengineering, Supply Chain Management, Logistic & Distribution, dan Process Improvement. Sekaligus, beliau juga pernah membantu Badan Standarisasi Nasional sebagai instruktur ISO 9000. Passion beliau dalam membagikan pengetahuan dan keahlian yang dimilikinya membuat beliau dikenal sebagai mentor dan pemimpin yang menciptakan pemimpin-pemimpin hebat di generasi mendatang.

Daftar Perusahaan Yang Menghadiri Workshop Ini

Testimonials

Join Our Online Workshop