STUDILMU Career Advice - Meningkatkan Toleransi Terhadap Stres

Meningkatkan Toleransi Terhadap Stres


by STUDiLMU Editor
Posted on Sep 14, 2021

Stres merupakan kondisi responsif manusia apabila memiliki suatu tekanan atau keadaan yang menurutnya sulit. Menurut psikolog, jumlah stres yang dapat Anda tangani tanpa kewalahan dapat disebut juga toleransi stres. "Ini adalah kemampuan untuk mengatasi stres atau kesulitan dan bangkit kembali," kata David Ballard, psikolog dan kepala American Psychological Association. Semakin tinggi toleransi stres Anda, semakin mudah bagi Anda untuk menganggap tekanan harian itu sebagai hal yang biasa terjadi.
Mereka yang memiliki toleransi stres yang rendah mungkin mudah menyerah atau menghindari tugas-tugas yang berat, hal ini bisa berdampak serius pada pencapaian dan kinerja Anda.


Toleransi stres yang rendah juga dapat mempengaruhi hubungan. Individu dengan toleransi stres yang rendah mungkin lebih cenderung suka menyerang/emosi ketika mereka frustrasi. Mereka mungkin memiliki sedikit kesabaran atau memiliki sifat intoleransi terhadap situasi sehari-hari (seperti menunggu meja di restoran), dan ini dapat menyebabkan peningkatan ketegangan dalam hubungan sosial sehingga hubungan dengan orang lain menjadi tidak baik.
Dalam artikel ini, Anda akan mempelajari bagaimana sih cara untuk memiliki dan meningkatkan toleransi stres, khususnya dalam pekerjaan. Simak baik-baik ya!

 

Halaman Sebelumnya 1234
Featured Career Advices

Menyeimbangkan Kecepatan dan Ketelitian: Kunci Kerja Efisien

Menyeimbangkan Kecepatan dan Ketelitian: Kunci Kerja Efisien

Menyeimbangkan Kecepatan dan Ketelitian: Kunci Kerja Efisien

Tantangan Konsistensi dan Langkah-Langkah untuk Tetap Konsisten

Tantangan Konsistensi dan Langkah-Langkah untuk Tetap Konsisten

Tantangan Konsistensi dan Langkah-Langkah untuk Tetap Konsisten

Mengenal Microsoft Excel: Aplikasi Pengolah Data yang Efisien

Mengenal Microsoft Excel: Aplikasi Pengolah Data yang Efisien

Mengenal Microsoft Excel: Aplikasi Pengolah Data yang Efisien

Mengenal Microsoft Excel: Aplikasi Pengolah Data yang Efisien

Penjadwalan dan Pembuatan Kalender Konten di TikTok

Penjadwalan dan Pembuatan Kalender Konten di TikTok

Penjadwalan dan Pembuatan Kalender Konten di TikTok

Penjadwalan dan Pembuatan Kalender Konten di TikTok

Alasan Generasi Z Memilih TikTok sebagai Sumber Informasi Utama

Alasan Generasi Z Memilih TikTok sebagai Sumber Informasi Utama

Alasan Generasi Z Memilih TikTok sebagai Sumber Informasi Utama

Alasan Generasi Z Memilih TikTok sebagai Sumber Informasi Utama

Tips Tampil Percaya Diri Tanpa Terlihat Berlebihan di Kantor

Tips Tampil Percaya Diri Tanpa Terlihat Berlebihan di Kantor

Tips Tampil Percaya Diri Tanpa Terlihat Berlebihan di Kantor

Tips Tampil Percaya Diri Tanpa Terlihat Berlebihan di Kantor

Pentingnya Penampilan dan Perawatan Diri di Tempat Kerja

Pentingnya Penampilan dan Perawatan Diri di Tempat Kerja

Pentingnya Penampilan dan Perawatan Diri di Tempat Kerja

Pentingnya Penampilan dan Perawatan Diri di Tempat Kerja

Tips Makeup Ideal Berdasarkan Jenis Kulit Wajah

Tips Makeup Ideal Berdasarkan Jenis Kulit Wajah

Tips Makeup Ideal Berdasarkan Jenis Kulit Wajah

Tips Makeup Ideal Berdasarkan Jenis Kulit Wajah