STUDILMU Career Advice - Semakin Produktif dengan Makanan Sehat

Semakin Produktif dengan Makanan Sehat


by STUDiLMU Editor
Posted on Apr 20, 2020

c. Bayam

Vitamin yang banyak terkandung di dalamnya yaitu vitamin A, vitamin C, vitamin B, vitamin K, dan vitamin E. Ini bisa membantu menjaga tubuh kita ketika sedang bekerja yaitu dengan meningkatkan kekebalan tubuh. Bayam juga bisa mencegah anemia, mengurangi risiko terkena kanker dan menjaga mata agar tetap sehat.

d. Jagung

Manfaat jagung untuk tubuh kita cukup banyak. Kandungan nutrisi seperti karbohidrat, protein, serat dan juga vitamin, bisa menurunkan risiko diabetes dan mengontrol kadar gula rendah. Sebagai pekerja yang membutuhkan kondisi fisik yang sehat, jagung juga mengurangi risiko depresi ketika banyak tekanan dalam pekerjaan di kantor.

e. Jamur

Jamur ini sangat cocok untuk menjaga kekebalan tubuh kita saat bekerja karena mengandung protein, serat dan vitamin serta mineral. Selain itu jamur juga mengandung antioksidan, selenium dan polisakarida serta vitamin D2. Manfaatnya untuk tubuh kita yaitu untuk menghambat pertumbuhan sel kanker, memperkuat sistem kekebalan tubuh, menurunkan kolesterol yang tinggi dan menjaga jantung agar tetap sehat.

Sayur-sayuran tersebut di atas sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh agar kita bisa lebih produktif dalam bekerja dan juga menjaga agar badan kita sehat.

 

Makanan Sehat: Buah-buahan

Buah-buahan adalah salah satu jenis makanan yang memiliki kandungan gizi dan vitamin serta mineral yang sangat baik untuk dikonsumsi setiap hari bagi kesehatan tubuh kita. Kadang kita sebagai pekerja kantoran sangat sulit menemukan buah-buahan yang harus kita konsumsi setiap hari untuk menunjang agar tubuh kita bisa lebih sehat dan daya tahan tubuh menjadi lebih maksimal. Ada beberapa jenis buah yang mudah untuk kita konsumsi sebagai para pekerja kantoran misalnya, mangga, pisang, pepaya, jeruk, strawberry dan melon. Buah-buahan ini sangat mudah kita dapatkan di supermarket, mall, pasar, dan bisa juga kita beli melalui toko online.

Jadi sudah tidak ada alasan lagi untuk tidak mengonsumsi buah-buahan secara rutin setiap hari.

a. Mangga

Mangga adalah buah yang membantu kita untuk menghindari dan mengurangi dehidrasi dan memperlancar sirkulasi darah. Sangat cocok apabila kita sebagai pekerja mengonsumsi buah mangga ini setiap hari di kantor ataupun di rumah, kita bisa membuat juice agar lebih praktis lagi untuk diminum.

b. Pisang

Banyak sekali manfaat buah pisang untuk tubuh kita. Nutrisi yang terkandung di dalam pisang ini sangat banyak yaitu, protein, karbohidrat, vitamin A, vitamin B, vitamin C, serat, magnesium dan kalium. Sebagai pekerja yang membutuhkan tenaga fisik yang cukup ketika beraktivitas dalam bekerja, buah pisang mempunya manfaat yang sangat baik untuk kesehatan tubuh, antara lain membantu otot-otot bergerak dengan baik, sebagai sumber tenaga yang baik saat beraktivitas, menjaga kesehatan jantung, dan juga mencegah kerusakan jaringan sel.  Pisang juga bermanfaat untuk daya ingat dan memperbaiki suasana hati, karena terdapat kandungan triptofan dan asam amino. Buah pisang ini bisa kita konsumsi saat di kantor dengan cara mengonsumsinya secara langsung atau dikonsumsi dalam bentuk juice.

Featured Career Advices

Pelatihan Berkualitas, Beragam, dan Mudah dipelajari Bersama STUDiLMU

Intip STUDiLMU sebagai Lembaga Pelatihan di Prakerja, Yuk!

Apa Kata Mereka tentang Pelatihan Prakerja di STUDiLMU

Penyebab Gagalnya Onboarding Karyawan

Penyebab Gagalnya Onboarding Karyawan

Penyebab Gagalnya Onboarding Karyawan

Perubahan dan Strategi untuk Agile Leadership di Era yang Terus Berubah

Perubahan dan Strategi untuk Agile Leadership di Era yang Terus Berubah

Perubahan dan Strategi untuk Agile Leadership di Era yang Terus Berubah

Perubahan dan Strategi untuk Agile Leadership di Era yang Terus Berubah

Prinsip-Prinsip Agile Leadership

Prinsip-Prinsip Agile Leadership

Microsoft Teams untuk Berkolaborasi Digital

Microsoft Teams untuk Berkolaborasi Digital

Melakukan Rapat Virtual dengan Microsoft Teams

Melakukan Rapat Virtual dengan Microsoft Teams

Tips menjalin relasi dengan banyak orang di LinkedIn Group

Tips menjalin relasi dengan banyak orang di LinkedIn Group

Ide Konten yang Menginspirasi untuk Halaman LinkedIn Anda

Ide Konten yang Menginspirasi untuk Halaman LinkedIn Anda

Tips Membuat Artikel di LinkedIn

Tips Membuat Artikel di LinkedIn

Optimalisasi Kinerja Komputer/Laptop dengan Defragment dan Clear Temp Folders

Strategi yang Tepat untuk Pengambilan Barang (Picking) di Warehouse

Proses-Proses dalam Warehouse Management

Mengoptimalkan Fungsi Warehouse

Mengoptimalkan Fungsi Warehouse

Mengenal Warehouse Management System

Jenis-Jenis Warehouse

Jenis-Jenis Warehouse