Komunikasi Persuasif bagi Canvasser
×
 Bahasa Indonesia
 Komunikasi Persuasif bagi Canvasser



Instructed by: Prakerja Trainers

Tentang Kursus Ini

Sebagai perwakilan penjualan komersial atau canvasser yang selalu berinteraksi langsung dengan pelanggan, dibutuhkan kemampuan canvassing yang baik dan salah satu aspeknya adalah mempunyai komunikasi yang baik dengan pelanggan khususnya komunikasi persuasif.

Pelatihan yang dijalankan secara live webinar ini terbagi atas 5 sesi yang membahas tentang: komunikasi efektif sesuai standar, komunikasi persuasif kepada pelanggan, strategi pemasaran dan penjualan dalam membangun persepsi pelanggan, teknik CREATE dalam membangun citra produk, serta laporan dan evaluasi penjualan.

Melalui pelatihan ini, peserta akan mampu:
   1. Mempraktikkan komunikasi efektif sesuai standar
   2. Mempraktikkan komunikasi persuasif kepada pelanggan
   3. Menganalisis strategi pemasaran dan penjualan dalam membangun persepsi pelanggan
   4. Mengaplikasikan teknik CREATE dalam membangun citra produk
   5. Membuat laporan dan evaluasi penjualan

Secara keseluruhan, tujuan umum pelatihan ini yaitu peserta pelatihan mampu mendemonstrasikan komunikasi persuasif dalam proses canvassing minimal 80% saat Unjuk Keterampilan.


APA PERSYARATAN MENGIKUTI KURSUS INI?

⠀⠀ Tidak ada


APA YANG SAYA DAPATKAN DARI KURSUS INI?
  • ⠀⠀⠀Mempraktikkan komunikasi efektif sesuai standar
  • ⠀⠀⠀Mempraktikkan komunikasi persuasif kepada pelanggan
  • ⠀⠀⠀Menganalisis strategi pemasaran dan penjualan dalam membangun persepsi pelanggan
  • ⠀⠀⠀Mengaplikasikan teknik CREATE dalam membangun citra produk
  • ⠀⠀⠀Membuat laporan dan evaluasi penjualan
SIAPA YANG MENJADI TARGET AUDIENS KURSUS INI?
  • ⠀⠀⠀Perwakilan penjualan komersial
  • ⠀⠀⠀Tenaga Penjualan
  • ⠀⠀⠀Canvasser
  • ⠀⠀⠀Setiap orang yang ingin meningkatkan komunikasi persuasif dalam penjualan
  • ⠀⠀⠀Tingkat Pendidikan: minimal SD/yang setara
  • ⠀⠀⠀Spesifikasi Alat yang Dibutuhkan Peserta: HP/PC/Laptop dengan aplikasi Zoom untuk mengakses LMS STUDiLMU, Web Camera, Headset dengan Microphone, dan Alat Tulis untuk Mencatat

Kurikulum

Section 1 : Pengertian Canvasser dan Keterampilan yang Dibutuhkan
Lecture 1 : Absen Awal - Sesi 1
Lecture 2 : Video: The Art of Communication
Lecture 3 : Lembar Belajar: Membuat Template Pesan Penjualan
: Kuis - Sesi 1
Lecture 4 : Evaluasi Sesi 1
Lecture 5 : Absen Akhir - Sesi 1
Lecture 6 : Tugas Praktik Mandiri - Sesi 1
Section 2 : Komunikasi Persuasif dan Strategi Komunikasi Penjualan Efektif
Lecture 1 : Absen Awal - Sesi 2
Lecture 2 : Video: Potongan Drama Stock Struck
Lecture 3 : Lembar Belajar: Membuat E-mail Penawaran Berdasar 7C
Lecture 4 : Lembar Belajar: Membuat Rencana Kerja Menghadapi Tipe Pelanggan
: Kuis - Sesi 2
Lecture 5 : Evaluasi Sesi 2
Lecture 6 : Absen Akhir - Sesi 2
Lecture 7 : Tugas Praktik Mandiri - Sesi 2
Section 3 : Strategi Pemasaran dan Penjualan bagi Canvasser
Lecture 1 : Absen Awal - Sesi 3
Lecture 2 : Lembar Belajar: Analisis SWOT Produk Canvasser
Lecture 3 : Lembar Belajar: Mengenali Positioning
: Kuis - Sesi 3
Lecture 4 : Evaluasi Sesi 3
Lecture 5 : Absen Akhir - Sesi 3
Lecture 6 : Tugas Praktik Mandiri - Sesi 3
Section 4 : Berpikir Analitis dalam Personal Selling bagi Canvasser
Lecture 1 : Absen Awal - Sesi 4
Lecture 2 : Video: Kekuatan Personal Selling Penjual
Lecture 3 : Lembar Belajar: Metode Inversion Dilanjutkan 5 Why's Analysis
Lecture 4 : Lembar Belajar: Membuat Citra Produk dengan CREATE
: Kuis - Sesi 4
Lecture 5 : Evaluasi Sesi 4
Lecture 6 : Absen Akhir - Sesi 4
Lecture 7 : Tugas Praktik Mandiri - Sesi 4
Section 5 : Langkah-Langkah Mengelola Target dan Pencapaian Penjualan
Lecture 1 : Absen Awal - Sesi 5
Lecture 2 : Lembar Belajar: Membuat KPI Penjualan Produk Kita
Lecture 3 : Lembar Belajar: Membuat Coverage dan Jadwal Kunjungan Canvasser
Lecture 4 : Lembar Belajar: Membuat Form Laporan dan Evaluasi
: Kuis - Sesi 5
Lecture 5 : Evaluasi Program
Lecture 6 : Absen Akhir - Sesi 5
Section 6 : Final Test
: Final Test

Latar Belakang Instruktur

Studilmu Instructor

Prakerja Trainers

Tenaga Pelatih Prakerja STUDiLMU telah berpengalaman membawakan pelatihan-pelatihan serta materi training selama lebih dari 5 tahun. Setiap Tenaga Pelatih Prakerja STUDiLMU juga merupakan ahli/praktisi dalam bidang yang diajarnya. Dengan metode pembelajaran yang interaktif, Tenaga Pelatih Prakerja STUDiLMU mampu membawakan materi masing-masing topik dengan pembawaan yang ringan untuk dipahami namun tetap efektif untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan peserta pelatihan program Prakerja. Selama sesi pelatihan berlangsung, Tenaga Pelatih Prakerja STUDiLMU akan didampingi oleh Fasilitator Prakerja STUDiLMU yang akan membantu berjalannya rangkaian pelatihan agar seluruh sesi dapat berjalan dengan baik dan menyenangkan.

REKOMENDASI KURSUS