Membuka Peluang Lebih Besar Lewat Percakapan Kecil
×
 Bahasa Indonesia
 Initiating Conversation to A New Person

Membuka Peluang Lebih Besar Lewat Percakapan Kecil

Instructed by: Syahria Harini, SE

Tentang Kursus Ini

Kemampuan untuk melakukan percakapan kecil adalah sebuah kemampuan sosial, oleh karena itu percakapan kecil adalah sebuah bagian dari komunikasi sosial. Tapi tidak semua orang mudah untuk memulai percakapan dengan orang yang baru dikenalnya. Karena itu, akhirnya banyak orang yang memutuskan untuk mengabaikan peluang membuka percakapan kecil atau obrolan ringan dengan orang yang beru ditemui.

Melalui percakapan kecil, setiap orang yang pernah kita temui akan memasuki hidup kita. Jika kita tidak dapat memulai hubungan lewat percakapan ini, maka kemungkinan-kemungkinan yang ada tidak akan pernah hadir dan terjadi.Karena itu Training program Initiating Conversation to A New Person menjadi TRAINING PENDUKUNG bagi Anda, untuk memperluas networking, yang pada akhirnya akan membuka peluang lebih baik dan lebih besar untuk bisnis dan karir.


APA PERSYARATAN MENGIKUTI KURSUS INI?

⠀⠀ Tidak Ada Persyaratan


APA YANG SAYA DAPATKAN DARI KURSUS INI?
  • ⠀⠀⠀Menjelaskan pengertian small talk atau percakapan kecil
  • ⠀⠀⠀Menyebutkan alasan-alasan mengapa kita perlu menginisiasi percakapan kecil dengan orang lain
  • ⠀⠀⠀Menyebutkan titik-titik percakapan kecil dipergunakan
  • ⠀⠀⠀Menyebutkan poin-poin persiapan sebelum memulai percakapan kecil
  • ⠀⠀⠀Menjelaskan konsep Hot Button dalam percakapan kecil
  • ⠀⠀⠀Menyebutkan delapan tips menjadi approachable
  • ⠀⠀⠀Menjelaskan prinsip SOFTEN dalam menunjukkan komunikasi non verbal yang positif
  • ⠀⠀⠀Menjelaskan proses percakapan dengan konsep ARE
  • ⠀⠀⠀Menyebutkan tips topik pembicaraan dengan FORM
  • ⠀⠀⠀Menyebutkan tips percakapan kecil di tempat kerja
  • ⠀⠀⠀Menyebutkan kesalahan-kesalahan umum yang perlu dihindari dalam percakapan
SIAPA YANG MENJADI TARGET AUDIENS KURSUS INI?
  • ⠀⠀⠀Staff
  • ⠀⠀⠀Supervisor
  • ⠀⠀⠀Manager

Kurikulum

Section 1 : Pembukaan
Lecture 1 : Opening
00:01:24
Section 2 : Isi
Lecture 1 : Small Talk
00:07:08
Lecture 2 : Why Making First Move On Small Talk
00:05:25
Lecture 3 : Fungsi Small Talk
00:04:28
Lecture 4 : Before The First Word Preparation
00:16:47
Lecture 5 : Taking The Conversation
00:10:35
Lecture 6 : Artikel: 3 Tips Memiliki Kepercayaan Diri dalam Setiap Percakapan
Lecture 7 : Small Talk In Work Place
00:08:21
Lecture 8 : Mistake To Avoid In Conversation
00:06:42
Lecture 9 : Artikel: 3 Kesalahan dalam Komunikasi
Section 3 : Penutupan
Lecture 1 : Summary
00:02:56
Section 4 : Test/Quiz
: Final Test/Quiz
Section 5 : Sertifikat Online

Latar Belakang Instruktur

Studilmu Instructor

Syahria Harini, SE

Syahria Harini adalah sarjana ekonomi dari salah satu perguruan tinggi di Indonesia. Mengawali karirnya pada sebuah bank swasta di Indonesia selama 19 tahun dengan jabatan terakhir sebagai Branch Manager pada akhir tahun 2013. Meraih berbagai prestasi diantaranya penghargaan di bidang service excellence dan komunikasi sebagai the best teller, the best sundries, the best customer service versi MRI banking industries dan the best branch manager dalam pencapaian target/profit dan volume penjualan skala nasional. Setelah itu melanjutkan karirnya sebagai Trainer & Relationship Manager di ExellenCia, sebuah lembaga learning centre & talent Assestment, lalu dilanjutkan di Lusaga, sebuah lembaga training centre & consulting sebagai Trainer & Marketing Manager. Sampai akhirnya bergabung bersama BusinessGrowth, sebuah lembaga terkemuka TRAINING & TALENT DEVELOPMENT di Indonesia, sebagai Trainer. Harini menguasai bidang seputar leadership, selling skill strategy, communication, service excellence dan personality skills. Telah memimpin lebih dari 200 angkatan dalam pengembangan SDM pada perusahaan nasional maupun yang berskala internasional.

REKOMENDASI KURSUS