Anda semua tentu tidak asing lagi dengan negara Jepang atau yang biasa dikenal dengan Negeri Sakura. Banyak hal menarik dari Jepang, dimulai dari pariwisatanya, kecanggihan teknologinya, ketertibannya, hingga dari segi ekonominya. Di lansir dari World Data, Jepang menempati peringkat ke-3 dengan negara yang memiliki ekonomi terbesar di dunia.
Tidak heran jika Jepang masuk ke dalam 3 besar negara yang memiliki ekonomi terbesar di dunia. Seperti yang kita ketahui begitu banyak perusahaan-perusahaan Jepang yang sudah mendunia, termasuk banyak perusahaan Indonesia yang bekerjasama dengan pihak Jepang. Dimulai dari industri otomotif, elektronik, produk rumah tangga, fashion, skincare, makanan, dan masih banyak lagi. Banyak brand-brand terkenal Jepang yang sudah tidak asing lagi bagi kita. Saat ini lebih dari 700 perusahaan Jepang yang ada di Indonesia. Berkembangnya perusahaan Jepang di Indonesia, semakin memperbesar peluang kita untuk melakukan kerja sama ataupun melancarkan hubungan ketika kita bekerja di perusahaan Jepang. Besarnya peluang ini membutuhkan kita untuk mampu beradaptasi dan bekerja sama dengan orang-orang Jepang.
Adapun tujuan kelas online ini agar peserta mampu beradaptasi dan menyesuaikan diri dengan kebudayaan serta etika Jepang agar mampu bekerja secara efektif.
Lecture 1 : Japanese Companies' Growth in Indonesia |
|
Lecture 2 : Video: Why Japan Is Investing so much in Indonesia |
|
Lecture 3 : Facts and Myths: Working with Japanese People |
|
Lecture 4 : Japanese People Work Culture |
|
Lecture 5 : Artikel: Karakteristik Budaya Kerja Jepang |
|
Lecture 6 : Japanese People Work Ethics: Ojigi |
|
Lecture 7 : Lembar Belajar: Praktik Ojigi |
|
Lecture 8 : Video: Ojigi, The Art of Deference |
|
Lecture 9 : Japanese People Work Ethics: Meishi Koukan |
|
Lecture 10 : Lembar Belajar: Praktik Meishi Koukan |
|
Lecture 11 : Video: Japanese Business Cards 101 |
: Quiz: Getting to Know Japanese People |
Lecture 1 : Japanese Communication in Business |
|
Lecture 2 : HORENSO |
|
Lecture 3 : Video: HORENSO |
|
Lecture 4 : Artikel: 4 Langkah Dasar Proses Pemecahan Masalah |
|
Lecture 5 : Lembar Belajar: HORENSO |
|
Lecture 6 : Japanese Communication Style |
|
Lecture 7 : Artikel: Memiliki Kepercayaan Diri dalam Setiap Percakapan |
: Quiz: Communicating with Japanese People |
Lecture 1 : Japanese Behavioral Characteristics |
|
Lecture 2 : Building Relationship |
|
Lecture 3 : Plan Your Meeting |
|
Lecture 4 : Presentation [Part 1] |
|
Lecture 5 : Presentation [Part 2] |
|
Lecture 6 : Course Summary |
|
Lecture 7 : Form Tindak Lanjut Implementasi |
: Quiz: Communication at Work with Japanese People |
: Final Test |
Intan Rizki Yuliani, S.I.Kom.
Intan Rizki Yuliani S.I.Kom. adalah sarjana Ilmu Komunikasi Massa, dari Sekolah Tinggi Ilmu Komunikasi - The London School of Public Relations. Selain itu yang bersangkutan juga sudah mendapatkan beberapa sertifikasi, salah satunya certified program Strategic Issue Management, Australia.Perjalanan karirnya selama 10 tahun di bidang training and development menjadikannya sangat termotivasi untuk terus mengembangkan pengetahuan dan kemampuan dirinya. Setelah menamatkan pendidikannya, yang bersangkutan bekerja di salah satu Digital Marketing Agency, di Jakarta. Banyak pengalaman dan hal-hal baru yang didapatkan. Setelahnya, yang bersangkutan berkecimpung di sebuah lembaga Training Performance Improvement lebih dari 8 tahun melayani berbagai macam perusahaan besar di Indonesia, baik skala nasional maupun multinasional. Pengalaman pekerjaannya membuat Intan menjadi sosok yang mandiri, lincah dan mudah beradaptasi.